#SEBARKAMI (Senin Kabar Keamanan Informasi)

Pergi ke Seminyak terus ke Medan

Tanpa berhenti karena nyaman

Tergiur banyak promo Ramadan

Tetap hati-hati biar selalu aman


Hari Senin pertama di bulan Ramadan, saatnya ~~

SEBARKAMI #206


Rekan-rekan semua, ingat ya jangan sampai tergiur promo Ramadhan membuat kita lengah dalam menjaga data pribadi! Saat bertransaksi online, penting untuk kita menjaga keamanan dan terus melindungi informasi pribadi dan keuangan dari potensi risiko. Bagaimana caranya? Berikut tips yang selalu hadir dalam #SebarKami! 




Perangkat & aplikasi aman, hati dan pikiran pasti nyaman! Tunggu tips keamanan informasi lainnya dari Sandikami, ya!


#DiskominfoJabar #JabarIstimewa #IndonesiaJuara #TransaksiOnline #JagaData